Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Eric 'Cargloss' Saputra: Sibuk Bagi Waktu Kuliah dan Balapan

Didit Abdillah - Kamis, 14 Maret 2019 | 21:00 WIB
Eric Saputra dahulukan balapan, baru kuliah dijalankan.
DAB
Eric Saputra dahulukan balapan, baru kuliah dijalankan.

Otorace.id - Eric Saputra memang diketahui sebagai pebisnis dari Cargloss Grup sebagai usaha keluarganya.

Ia kini juga menjadi Direktur dari outlet apparel Prime Gears.

Ditambah, ia kini makin aktif di dunia balap sebagai rider dan juga pemilik tim Cargloss Racetech RRS Mandiri Racing Team.

Awalnya ia hanya berkompetisi di kancah Supersport 600 dan Superbike.

(Baca Juga : Ungkapan Duka Cita Dari Bos-bos F1 Untuk Mengenang Charlie Whiting)

Sebab motor besar inilah awal baginya mengenal sepeda motor dan kompetisi balapnya.

Sampai setelah ia akrab dengan banyak pembalap seperti Reynalo Ratukore dan Wahyu Aji Trilaksana, maka mulai mencoba motor yang lebih ‘kecil’.

“Saya coba balapan dan latihan pakai (Yamaha) R25 dan (Yamaha) Jupiter MX-King, ternyata asyik juga yah. Ngeramein juga nih kelas ex-rider di Indoclub Championship pakai Yamaha F1ZR."

Balapan dan bisnis memang paling banyak menyita waktunya, sambil disambi ia mengambil S2 Bisnis di sebuah universitas swasta di Tangerang, Banten.

(Baca Juga : Sedih! Jelang F1 Australia, Race Director Legendaris F1 Ini Tutup Usia)

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa