Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Belum Bisa Move On? Yamaha YZR-M1 Jorge Lorenzo, Ada Warna Oranye Khas Repsol Honda

Eka Budhiansyah - Senin, 3 Februari 2020 | 18:30 WIB
Yamaha YZR-M1 milik Jorge Lorenzo di paddock sirkuit Sepang (3/2)
MotoGP
Yamaha YZR-M1 milik Jorge Lorenzo di paddock sirkuit Sepang (3/2)

(Baca Juga: Begini Penampilan Jorge Lorenzo Bersama Yamaha Untuk Tes Pramusim di Sepang)

Jorge Lorenzo ketika melakukan sesi peregangan di sesi shakedown tes MotoGP Sepang 2020

Kejadian ini terlihat ketika Jorge Lorenzo tengah melakukan peregangan di depan paddocknya di sirkuit Sepang.

Lorenzo pun tersenyum bahagia dengan bibir yang melebar, meski matanya tertutup kacamata hitam miliknya.

Padahal, bisa dikatakan kalau Lorenzo hampir tidak pernah menggunakan warna tersebut di baju balap atau untuk nomor start motornya.

Lorenzo, justru lebih terbiasa dengan warna merah.

Sedangkan untuk bentuk angka atau desain angka yang digunakan pada nomor 99 masih sama seperti beberapa tahun belakangan ini.

Ya, masih sama dengan ketika dirinya menjadi pembalap Ducati dan Honda.

Yaitu, nomor 99 dengan ada dua tanduk di sisi atas masing-masing nomor.

(Baca Juga: Yamaha Absen Hari Pertama Shakedown Tes MotoGP Malaysia, Kemana Jorge Lorenzo?)

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa