Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Lima Pembalap MotoGP dengan Kemenangan Terbanyak dalam Satu Musim, Valentino Rossi Nomor Berapa?

Nur Pramudito - Senin, 2 November 2020 | 19:30 WIB
Berikut Lima Pembalap MotoGP dengan Kemenangan terbanyak dalam semusim, Valentino Rossi nomor berapa?
MotoGP.com
Berikut Lima Pembalap MotoGP dengan Kemenangan terbanyak dalam semusim, Valentino Rossi nomor berapa?

4. Valentino Rossi (11 Kemenangan)

Valentino Rossi sukses meraih 11 kemenangan terjadi pada 2005 saat ia sudah menjadi pembalap Yamaha
MotoGP.com
Valentino Rossi sukses meraih 11 kemenangan terjadi pada 2005 saat ia sudah menjadi pembalap Yamaha

Valentino Rossi tentu tidak bisa dilewatkan dalam daftar pembalap paling dominan dalam satu tahun.

Pembalap asal Italia tersebut sukses mengoleksi 11 kemenangan dalam satu musim tidak cuma sekali, tapi hingga tiga musim.

Dua musim pertama dengan 11 kemenangan adalah saat Rossi masih berseragam Honda.

Baca Juga: Sudah di Posisi 5, Mario S.A Crash di Race 2 Moto3 FIM CEV Repsol Valencia 2020 Seri Final, Begini Komentarnya

Masing-masing di kelas 500cc dan MotoGP yakni pada 2001 dan 2002.

Adapun musim ketiga saat Rossi kembali sukses meraih 11 kemenangan terjadi pada 2005 saat ia sudah menjadi pembalap Yamaha.

3. Giacomo Agostini (11 Kemenangan)

Giacomo Agostini sukses memenangi 11 kemenangan dalam semusim saat ia tampil balapan pada tahun 1968 dan 1972.
MotoGP.com
Giacomo Agostini sukses memenangi 11 kemenangan dalam semusim saat ia tampil balapan pada tahun 1968 dan 1972.

Meski punya jumlah kemenangannya dalam satu tahun kompetisi sama dengan Valentino Rossi, Giacomo Agostini pantas mendapat peringkat lebih tinggi.

Alasannya karena di era Giacomo Agostini, saat itu balapan MotoGP lebih sedikit digelar.

Baca Juga: Hasil Balap Moto3 FIM CEV Repsol Valencia 2020 (Final): Meski Crash, Mario S.A Kompetitif Abis, Tutup Musim Dengan Apik!

Giacomo Agostini sukses memenangi 11 kemenangan dalam semusim saat ia tampil balapan pada tahun 1968 dan 1972.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motosan.es

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa