Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Jangan Bingung, Ternyata Ini Loh Part Utama yang Paling Ringan di Motor MotoGP

Eka Budhiansyah - Selasa, 14 Desember 2021 | 18:21 WIB
Bobot minimum motor MotoGP adalah 157 kg
MotoGP
Bobot minimum motor MotoGP adalah 157 kg

OtoRace.id - Motor MotoGP menjadi motor balap yang paling ringan jika dibandingkan dengan motor World Superbike alias WSBK.

Jika bobot kosong minimum motor WSBK bermain di 168 kg, maka untuk motor MotoGP berada di angka 157 kg saja.

Menjadi wajar untuk adanya perbedaan bobot 11 kg, itu karena motor MotoGP merupakan motor prototipe yang dibikin secara khusus untuk kebutuhan balap di sirkuit.

Maka itu, material yang dipakai juga bisa berbeda dan lebih berkualitas ketimbang motor balap biasa.

Akibat pemakaian bahan atau material khusus ini, enggak salah kalau harga satu motor MotoGP bisa mencapai puluhan miliar Rupiah.

Bahkan, ketika motor MotoGP di era 800 cc tahun 2007, bobot kosong minimum bisa bermain di sekitar 150 kg.

Tapi kini, setelah regulasi balik ke 1.000 cc, bobot minimal yang harus dimiliki motor MotoGP yaitu 157 kg.

Nah, dari bobot minimum 157 kg yang dimilik motor MotoGP, ternyata bagian mesin yang menyumbang faktor part paling berat.

Baca Juga: Dapat Penghargaan dari Federasi Motor Italia, Valentino Rossi Malah Merasa Sedih

 

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Suzuki

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa