Tes Pramusim ARRC 2019 Sepang Kelas AP250 Hari ke-1: ECU Vs Sirkuit

Eka Budhiansyah - Selasa, 5 Maret 2019 | 21:32 WIB

AM Fadly. Tercepat di hari pertama tes pramusim AP250 ARRC 2019 (Eka Budhiansyah - )

(Baca Juga : Ducati Mencari Cara Untuk Samakan Kecepatan MotoGP Qatar Tahun Lalu)

TWMR
ECU seragam alias single ECU di kelas AP250

Sebab, tahun lalu sirkuit Sepang tidak dipakai untuk ajang ARRC.

Malaysia absen dari kalender ARRC 2018, baik itu Sepang dan juga Johor.

Menariknya, seperti yang diungkapkan Pa'De kalau tim miliknya lebih siap, dengan menempatkan pembalapnya di posisi teratas sesi latihan hari pertama.

Andy Muhammad Fadly berhasil mencetak waktu tercepat 2 menit 25,978 detik di sesi ketiga hari pertama.

(Baca Juga : Dua Faktor Ini Menjadi Hal Penentu Kemenangan di MotoGP Qatar!)

"Ini sirkuit baru buat AP250, jadi adaptasi Fadly memang di atas yang lain," tambah pria asal Jogjakarta itu. 

Fadly Kecil begitu sapaannya, mampu meninggalkan Muklada Sarapuech (AP HONDA Racing Team) asal Thailand dengan selisih hampir satu detik di posisi kedua.

"Untuk besok, kami akan coba pakai mesin fresh," tutup Pa'De.

Semangat!

TWMR
Hasil tes AP250 Hari Pertama