(Baca Juga : Fabio Quartararo: Valentino Rossi Tetap Idolaku, Tapi Juga Lawan)
Pastinya, dengan ban baru yang akan dibawa perusahan ban asal Prancis itu, bisa membuat daya cengkram motor MotoGP jadi lebih baik di sirkuit Le Mans.
"Kami memiliki kompon baru dalam kisaran yang ditambahkan setelah tes pada awal tahun dan ini pasti akan membantu pembalap untuk meningkatkan kinerja mereka," jelas Taramasso lagi.
"Seperti yang terjadi di Jerez terakhir kali - dan menambah apa yang dijanjikan untuk menjadi acara hebat lainnya," tutup Taramasso.
Nah, harusnya catatan waktu juga semakin cepat di MotoGP Prancis kali ini ya.