(Baca Juga : Hasil FP2 Moto2 Prancis: Pembalap Afrika Selatan Tercepat, Dimas Ekky Lebih Cepat Satu Detik)
Menurut Miller dirinya berada dan mengikuti jalur balapnya, tetapi kemudian Aleix datang dan dirinya terjatuh.
"Dia bahkan mengeluh kalau saya tidak meminta maaf kepadanya. Saya tidak tahu, maaf seperti apa yang diinginkannya, ketika melihat saya terjatuh juga," bilangnya lagi.
"Itu bagus mengetahui bahwa di paddock ada juga orang yang menyukai hal itu," tutup Jack Miller sebelum MotoGP Prancis mulai.
Nah, semoga di MotoGP Prancis keduanya bisa bertarung sportif.