(Baca Juga: Timnya Valentino Rossi Tampil dengan Livery Spesial di Mugello)
Tidak hanya Andrea Dovizioso, Valentino Rossi juga harus terlempar dari posisi 10 besar setelah hanya mencatatkan waktu 1 menit 48,356 detik.
Akibatnya, Valentino Rossi harus puas berada di posisi 12 di FP1 ini setelah mengukir seleisih waktu lebih lambat 0,798 detik dari Marquez.
Menariknya, di FP1 ini para pembalap pabrikan Yamaha harus terlempar dari posisi 10 besar.
Justru, pembalap satelit mereka Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) menjadi pembalap tercepat ke-4.
Hasil FP1 MotoGP Italia