(Baca Juga: Meski Menang di F1 Jerman, Max Verstappen Sebut Red Bull Masih Harus Berbenah)
MotoGP
Rossi menjadi pembalap dengan gaji terbesar kedua musim ini
Peringkat ketiga terbesar jadi milik Andrea Dovizioso (Ducati Team).
Pembalap asal Italia ini mengantongi 6,2 juta euro atau Rp 96,9 miliar setahun.
Di peringkat empat ada Maverick Vinales dengan 4,5 juta Euro senilai dengan Rp 69,5 miliar.
(Baca Juga: Terungkap Alasan Jonathan Rea Jatuh di Suzuka 8Hours 2019 Bukan Karena Oli)
Lalu disusul Jorge Lorenzo di peringkat kelima dengan gaji 4,2 juta Euro atau Rp 62,6 miliar.