Alami Kecelakaan Keras, Huga Laverda Labib Alami Dua Kali Kesialan

Didit Abdillah - Minggu, 29 September 2019 | 13:00 WIB

Kondisi mobil Huga Laverda pascakecelakaan di SS1 Kejurnas Sprint Reli di Meikarta (28/9). (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Hasil Race 1 WSBK Prancis: Toprak Razgatliogu SIngkirkan Jonathan Rea, Alvaro Bautista Peningkatan)

Kevin Ramdhani juga belum terbiasa dengan membuat dan membaca pace note, sehingga tidak bisa memberikan petunjuk kondisi jalur dengan sempurna. 

Kesialan kedua bagi Huga, Honda Jazz besutannya itu adalah mobil balap turing yang ia gunakan di Kejurnas Indonesia Touring Car Racing (ITCR) dan Honda Jazz/Brio Speed Challenge (HJBSC). 

Ia sedang menempati peringkat pertama klasemen di kategori Novice.

"Kalau dibetulin (mobilnya) sih bisa saja, cuma akan lama. Mana balapan Kejurnas ITCR dan HJBSC tinggal dua minggu lagi kan," sahtu Hendra Bonank, Kakak dari Huga Laverda. 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

MOTORSPORT IS DANGEROUS... Crash on Rally Meikarta Speed Recovery for Driver & Navigator #OverheardRacing #overheardselingkuh #overheardjkt

Sebuah kiriman dibagikan oleh overheardracing (@overheardracing) pada