Bikin Begadang! Jadwal Balap Nasional dan Internasional 26-27 Oktober

Didit Abdillah - Jumat, 25 Oktober 2019 | 16:14 WIB

Kalender Balap 2019 (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Dimas Ekky Pratama Crash di FP2 MotoGP Australia 2019, Motor Hancur Terpelanting)

Bukan hanya WSBK, tetapi juga ada World Supersport 300 (WSSP300) yang untuk pertama kalinya dipentas di sirkuit Losail. 

Untuk pertama kalinya juga ada dua pembalap Indonesia. Galang Hendra akan bertandem dengan M. Faerozi yang ikut serta sebagai wild card

Lanjut dini hari ada F1 Meksiko di sirkuit Hermanos Rodriguez. Karena zona waktu berbeda 12 jam, sesi latihan sampai balapan jadi disiarkan dini hari waktu Indonesia. 

Setelah itu tidur sebentar, eh MotoGP Australia di Phillip Island sudah dimulai lagi. 

(Baca Juga: Fabio Quartararo Crash di FP1 MotoGP Australia dan Dinyatakan Tak Bisa Ikut FP2)

Jadi siap-siap ekstra tenaga yaah. 

BALAP NASIONAL

BALAP INTERNASIONAL

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Menurut Loris Capirossi MotoGP masih butuh Rossi dan Rossi baru . Berita selengkapnya klik otorace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #desmodovi #alexrins #rins42 #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #danipedrosa #pedrosa #moto2

A post shared by Otorace.id (@otorace.id) on