(Baca Juga: Manajer Maverick Vinales Pastikan Peran Valentino Rossi Bergeser)
Sayangnya di hari Sabtu (9/11) yang sejatinya akan dipentas sesi latihan bebas dan kualifikasi, kali ini hanya mementas sesi latihan bebas saja.
Sedangkan untuk sesi kualifikasi, diundur menjadi Minggu pagi (10/11) lantaran hujan deras disertai angin yang sempat mengguyur kota Samarinda sejak Sabtu pagi hingga siang.
"Melihat segala kondisi di lapangan, kita panitia, komite balap, kemudian dari pihak Honda memutuskan untuk kualifikasi kita mulai besok berbarengan dengan racenya," sebut Antofany.
Karena menurutnya, walaupun ini balap, tapi sisi dari keselamatan tetap menjadi pertimbang utama.
Semoga cuaca cerah esok hari ya!