Lakukan Presentasi Tim, Hyundai Shell Mobis WRT Tak Mau Kecolongan Gelar Juara di WRC 2020

Didit Abdillah - Sabtu, 18 Januari 2020 | 17:30 WIB

Hyundai i20 Coupe WRC dengan ubahan minim pada livery. (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Penasaran Dengan Perawatan Helm Pembalap MotoGP? Simak Video Ini)

Ott-Tanak yang hijrah dari Toyota Gazoo Racing WRT memang memberanikan diri pindah ke pabrikan lain.

Namun menurutnya tidak banyak perbedaan signifikan antara Toyota Yaris WRC dengan Hyundai i20 Coupe.

Hyundai i20 Coupe WRC

“Dari segi bentuk mobil dan performa, saya yakin tidak akan ada perbedaan yang signifikan," kata Ott-Tanak. 

"Saya hanya ingin mencari petualangan baru dan saya yakin akan tetap kompetitif di Hyundai. Apalagi di sini ada Neuville dan Sordo yang menjadi panutan saya dalam beberapa tahun terakhir,” pungkasnya. 

(Baca Juga: Jorge Lorenzo, Max Biaggi dan Hugh Anderson Diangkat Sebagai MotoGP Legend)

Hyundai i20 Coupe WRC