(Baca Juga: Terancam Virus Corona, Formula E dan Formula 1 Cina Terancam Dibatalkan)
Kimi Raikkonen tidak mempedulikan rekor itu, yang penting hasil balapannya baik.
"Aku tidak antusias soal itu. Tidak ada apa-apa dalam diriku," kata Raikkonen dilansir OtoRace.id dari Speedweek.com.
Raikkonen lebih memperhatikan bagaimana perkembangan timnya.
"Mending mencoba yang kami bisa kembangkan dan pelajari dari apa yang kami salah sebelumnya, dan apa yang bagus dari kami lalu maju sedikit ke papan atas," ungkap Raikkonen.
(Baca Juga: Biar Makin Kencang, Daniel Ricciardo Ingin Lebih Akrab Dengan Kru Renault F1, Emang Ngaruh?)