Jelas Saja Kencang, McLaren MP4 Jadi Ikon Mobil Balap yang Terbaik Dalam Sejarah F1

Didit Abdillah - Senin, 4 Mei 2020 | 17:10 WIB

McLaren MP4-12C (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Hasil Balap Virtual MotoGP Ketiga: Maverick Vinales Unggul, Marc Marquez Kepeleset Mulu

Bahkan F1 dan berbagai media internasional menilai kalau mobil ini yang paling stabil dan reabilitasnya tinggi. 

Meskipun mesinnya dibikin oleh Honda, transmisinya tetap ditangani langsung oleh McLaren. 

Kode McLaren MP4 itu terus digunakan pabrikan mobil asal Inggris itu di F1. 

Kode MP4 menjadi kode untuk mobil yang memang diperuntukan untuk sportscar, sehingga punya performa yang tinggi. 

McLaren Racing
McLaren MP4-25 yang digunakan Jenson Button dan bermesin Mercedes

Baca Juga: Soal Kontrak, Yamaha Tak Menghormati Valentino Rossi Lagi?

Untuk kode mobil di F1, selalu ditautkan dengan tahun risetnya. 

Misalnya McLaren MP4-27 itu diriset pada tahun 2007, lalu McLaren MP4-28 itu diriset pada tahun 2008, tetapi digunakan untuk musim balap tahun 2009. 

Sampai tahun 2016, McLaren di F1 masih menggunakan kode MP4, tepatnya McLaren MP4-31 untuk sasisnya. 

Setelah itu kode MP4 mulai hapuskan dan berganti menjadi MCL32, MCL33, MCL34, dan MCL35 yang digunakan tahun ini oleh McLaren F1 Team. 

McLaren
MCL35 McLaren