Honda Kini Juga Membidik Danilo Petrucci Untuk Tahun 2021

Didit Abdillah - Minggu, 7 Juni 2020 | 17:00 WIB

Danilo Petrucci kini juga dibidik Honda untuk World Superbike (WSBK) (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Joan Mir Kehilangan Jika Valentino Rossi Pensiun dari MotoGP

"Petrucci memang tidak berbakat tinggi seperti Marc Marquez, tetapi dia punya usaha keras untuk maju, itu yang penting di Honda," kata Alberto Puig, Managing Director HRC. 

"Dia sangat bisa berkompetisi bersama kami (Honda) di WSBK 2021," sambung Puig dalam situs GP One. 

Team HRC di WSBK punya satu pembalap yang kontraknya habis di akhir 2020, yaitu Leon Haslam. 

Baca Juga: Jika Pindah ke WSBK, Bos Tim Pramac Racing Yakin Danilo Petrucci Akan Langsung Kompetitif

Tetapi pembalap asal Inggris itu punya hasil yang cukup baik pada WSBK Australia Maret lalu. 

Jadi apakah ada kesempatan bagi Petrucci ke Honda?