Protes Terhadap Racing Point F1 Berlanjut, Hasil Lombanya Terancam Dibatalkan

Didit Abdillah - Senin, 20 Juli 2020 | 19:05 WIB

Protes terhadap Racing Point F1 berlanjut selepas balapan di Hungaria (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Setelah 21 Tahun, Fabio Quartararo Bikin Mimpi Prancis Jadi Kenyataan

Sebab perangkat yang sama selalu lolos scrutineering di tiga seri berlalu.

Sehingga pihak Clerk of the Course (CoC) pun tidak menemukan kesalahan dari mereka dalam perangkat pengereman.

“Kalau kami mengganti perangkat kami, berarti kami mengakui ada kesalahan yang kami lakukan. Sedangkan setiap balapan selalu tidak ada kecurangan yang kami lakukan," ujar Otmar Szafnauer selaku Pimpinan Tim BWT Racing Point F1

"Kedua pembalap memang sedang dalam performa yang baik untuk bersaing di barisan depan,” pungkasnya.

Baca Juga: Sempat 'Kasih Jalan', Valentino Rossi Komentari Crash Marc Marquez, Begini Katanya