Alami Pecah Ban, Valtteri Bottas Kecewa Gagal Raih Podium di F1 Inggris 2020

Nur Pramudito - Senin, 3 Agustus 2020 | 17:00 WIB

Alami pecah ban di dua lap terakhir, Valtteri Bottas merasa kecewa gagal meraih podium di balapan F1 Inggris 2020 (Nur Pramudito - )

Baca Juga: Hasil Balap F1 Inggris 2020: Lewis Hamilton Menang Dalam Kondisi Ban Rusak, Ferrari Beruntung Bisa Podium

"Saya harus melakukan satu putaran dengan ban pecah dan tentu saja itu tidak ideal. Karena saya kehilangan banyak waktu," ucap Bottas.

Sebelum mengalami pecah ban, Bottas sempat mengeluhkan soal getaran yang semakin kuat kepada tim melalui radio.

"Kami tahu itu akan menjadi tugas yang panjang pada ban yang keras dan saya mencoba menekan Lewis Hamilton terlebih dahulu," imbuhnya.

"Menjelang akhir, saya merasakan getaran semakin kuat, yang juga saya sampaikan kepada tim melalui radio," pungkas pembalap yang berasal dari Finlandia tersebut.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

WAAHH.. Bos tim Petronas menyebut Valentino Rossi seorang rookie musim depan.. Sepertinya bos Petronas yakin Rossi akan jadi pembalapnya untuk musim depan... - Simak berita seputar balap di website OtoRace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #desmodovi #alexrins #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #danipedrosa #motorplus #gridoto #otorace #otoraceid #stayathome #dirumahaja #berbagicerita #ngopreksantuy

Sebuah kiriman dibagikan oleh Otorace (@otorace.1d) pada