Andai Alex Rins Tak Terjatuh, Andrea Dovizioso Mengaku Bakal Sulit Menang di MotoGP Austria 2020

Nur Pramudito - Senin, 17 Agustus 2020 | 12:10 WIB

Andrea Dovizioso menyebut akan sulit meraih kemenangan di MotoGP Austria 2020 jika Alex Rins tidak terjatuh (Nur Pramudito - )

"Jika Rins tidak terjatuh akan sangat sulit untuk mengalahkannya. Akan tetapi, Anda bisa lihat dalam balapan ia terjatuh," ucap Dovizioso dilansir OtoRace.id dari Speedweek.

Dovizioso juga tidak ingin terlalu gembira dalam merayakan kemenangan.

Ia sadar bahwa balapan seri MotoGP Stiria 2020 akan kembali digelar di sirkuit Red Bull Ring.

Baca Juga: Johan Zarco dan Franco Morbidelli Kecelakaan, Andrea Dovizioso: Seseorang Melakukan Hal Yang Aneh

Semua rival jelas akan belajar dari kesalahan dan siap memberi perlawanan yang lebih sengit.

"Saya Pikir balapan berikutnya akan lebih sulit jika balapan dalam keadaan kering. Sebab, para kompetitor akan jadi lebih kuat," pungkas Dovizioso.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Ducati sempat memberikan waktu untuk Andrea Dovizioso, tapi ternyata Dovi sudah memutuskan terlebih dahulu untuk tidak lanjut bersama Ducati pada MotoGP 2021... - Simak berita seputar balap di website OtoRace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #desmodovi #alexrins #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #danipedrosa #motorplus #gridoto #otorace #otoraceid #stayathome #dirumahaja #berbagicerita #ngopreksantuy

Sebuah kiriman dibagikan oleh Otorace (@otorace.1d) pada