Kesulitan Kejar Joan Mir dan Alex Rins di MotoGP Eropa 2020, Pol Espargaro Sebut Suzuki Seperti Roket

Nur Pramudito - Senin, 9 November 2020 | 18:45 WIB

Kesulitan kejar Joan Mir dan Alex Rins pada balapan MotoGP 2020, Pol Espargaro sebut Suzuki seperti roket (Nur Pramudito - )

Baca Juga: Waduh Andrea Dovizioso Tidak Enak Badan, Ada Ketakutan Akan Covid-19

"Saya sudah percaya pada motor KTM, RC16. Tetapi seperti yang kita lihat, Suzuki sangat cepat di tiga balapan terakhir," tambahnya.

Menurutnya, duo Suzuki Ecstar sangat cepat di tikungan kanan menggunakan ban medium.

"Bagaimanapun pembalap dan motor Suzuki sudah mulai kuat di trek. Mereka seperti roket," ucapnya.

Yups, memang Joan Mir dan Alex bersaing cukup sengit di barisan depan.

Bahkan, Joan Mir memacu motornya dengan kencang dan memanfaatkan momen di lap ke-18 untuk merebut posisi terdepan dari Alex Rins dan memimpin sampai finis.

 
 
 
View this post on Instagram

Stefan Bradl mengatakan jika akan membalap sampai akhir musim... Ini berarti Marc Marquez tidak akan mendapat poin sama sekali... . - Simak berita seputar balap di website OtoRace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #motogp2020 #alexrins #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #rossi #motorplus #gridoto #otorace #otoraceid #stayathome #dirumahaja #berbagicerita #ngopreksantuy

A post shared by Otorace (@otorace.1d) on