Waduh, Drainase Bermasalah Bikin Proyek Sirkuit Mandalika Kebanjiran

Didit Abdillah - Senin, 1 Februari 2021 | 21:05 WIB

Kondisi alat berat untuk pembangunan sirkuit MotoGP Indonesia di Mandalika yang terendam banjir (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Pol Espargaro Sudah 'Kepo' Tentang Honda RC213V, Stefan Bradl Jadi Sasaran

Salah satu dusun yang terdampak yakni Dusun Ujung Lauk.

Dusun ini masuk dalam kawasan pembangunan Sirkuit MotoGP Indonesia di Mandalika.

Dari pantauan tim Kompas.com, terlihat sejumlah alat berat untuk pengerjaan sirkuit MotoGP Indonesia terparkir dalam kondisi terendam oleh genangan air.

Selain itu, akibat hujan deras tersebut sebuah aliran drainase di Sirkuit MotoGP Indonesia juga rusak.

Baca Juga: Fabio Quartararo Ternyata Memiliki Ritual Unik Sebelum Balapan MotoGP, Apa Itu?

Padahal sirkuit Mandalika sudah tanpa saingan dalam cadangan untuk menggelar MotoGP 2021

Setelah sirkuit Igora Drive tidak lagi masuk ke kanal sirkuit cadangan di tahun ini. 

Alhasil hanya menunggu selesainya sirkuit dan melakukan homologasi untuk mendapatkan kepastian tanggal menggelar MotoGP tahun ini.