Jadi Ikon MotoGP, Berikut 5 Livery Paling Populer yang Pernah Digunakan Valentino Rossi

Nur Pramudito - Minggu, 28 Februari 2021 | 19:05 WIB

Jadi ikon ajang balap MotoGP selama dua dekade terakhir, berikut 5 livery paling populer yang pernah digunakan Valentino Rossi (Nur Pramudito - )

3. Yamaha - Laguna Seca (2005)

Yamaha merayakan ulang tahunnya yang ke-50 dengan menggunakan livery klasik bertema Speed Block.

MotoGP.com
Yamaha merayakan ulang tahunnya yang ke-50 dengan menggunakan livery klasik bertema Speed Block

Livery tersebut pernah digunakan pada motor balap Kenny Roberts di ajang balap flattrack.

Livery yang digunakan di Laguna Seca, Amerika, ini sayangnya tidak membuahkan kemenangan.

Rossi harus puas finish di urutan ketiga.

Baca Juga: Siap-siap, Valentino Rossi dan Franco Morbidelli Diperkenalkan Petronas Yamaha SRT Awal Maret

4. Yamaha - Valencia (2005)

MotoGP.com
Livery Valentino Rossi ini masih dalam perayaan ulang tahun Yamaha yang ke-50, namun ada perbedaan ada di warnanya

Masih dalam perayaan ulang tahun Yamaha yang ke-50.

Tema yang sama juga masih digunakan, namun ada perbedaan ada di warnanya.

Jika saat di Laguna Seca menggunakan warna kuning dan putih, saat balapan di Valencia, Rossi dan rekan setimnya menggunakan warna putih dan merah.

Saat itu, Rossi kembali finis di urutan ketiga.

Baca Juga: Bos Petronas Yamaha SRT Secara Tidak Sengaja Bocorkan Livery Motor Valentino Rossi di MotoGP 2021