ISSOM Seri Dua, Semua Pihak Terlibat Wajib Tes GeNose Tanpa Kecuali

Didit Abdillah - Kamis, 10 Juni 2021 | 15:15 WIB

Seri kedua ISSOM 2021, semua pihak terlibat wajib melakukan tes GeNose sebelum masuk area sirkuit Sentul. (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Honda City Hatchback Resmi Meluncur, Bagaimana Nasib OMR Honda Jazz?

Memang terbilang jarang penggunaannya di tempat publik seperti sirkuit apalagi di kompetisi olahraga. 

Setidaknya ini antisipasi untuk pelacakan dan masuknya Covid-19 ke dalam lingkungan yang lebih tertutup. 

Seri kedua ISSOM masih diwarnai kelas-kelas balapan yang sama seperti sebelumnya. 

Ada Kejurnas ITCR, ITCR Max, Kejurnas ETCC 2000 & 3000, STCR 1&2, Honda Jazz/Brio Speed Challenge (HJBSC), BMW CCI, OMR Mercedes-Benz. 

Baca Juga: OMR Balap Mobil Honda Jazz Diprediksi Akan Mulai Bulan Agustus