Baca Juga: Jelang F1 Inggris 2021, Formula 1 Resmi Memperlihatkan Mobil Untuk Musim 2022
Sampai akhirnya pembalap asal Belanda itu membuka jarak 0,7 detik dan terus kokoh di peringkat teratas.
Max Verstappen tidak tergeser dengan selisih angka tersebut sampai FP1 F1 Inggris menyisakan waktu lima menit.
Sedangkan Charles Leclerc (Scuderia Ferrari F1 Team) cukup impresif di peringkat keempat.
Ia berada di kisaran lap time yang sama dengan Lando Norris dan Lewis Hamilton, sehingga punya kans yang cukup baik bagi Ferrari di Silverstone.
Baca Juga: Bos Ducati Blak-blakan Pernah Gagal Bawa Marc Marquez Keluar Dari Honda
Sampai FP1 F1 Inggris selesai, Max Verstappen yang menorehkan 1;27,035
Beberapa jam setelah ini akan langsung digelar Kualifikasi Sprint untuk menentukan starting grid untuk Sprint Race besok.
Kita lihat siapa yang akan menjadi pole seater pertama dalam sejarah format Sprint Race di F1.
HASIL FP1 F1 INGGRIS 2021