Baca Juga: Fabio Quartararo Kaget Lihat Performa Aprilia di Kualifikasi MotoGP Argentina 2022
Terlebih Maverick Vinales juga meramaikan persaingan di tiga besar pada 15 menit terakhir warm up MotoGP Argentina.
Hingga sesi warm up MotoGP Argentina 2022 selesai, Aleix Espargaro resmi menjadi yang tercepat dengan 1;38,648.
Di peringkat kedua ada Fabio Quartararo dengan selisih 0,244 detik, juga Alex Rins di peringkat ketiga yang memberikan kejutan di penghujung sesi.
Dengan ritme balap yang konsisten dan race pace yang apik, Aleix Espargaro jelas menjadi favorit untuk jadi pemenang pada balapan yang disiarkan pukul 02.00 WIB nanti.
Pun dengan Maverick Vinales yang kian konsisten di lima besar, bukan tidak mungkin ia bisa meraih podium pada MotoGP Argentina pekan ini.
Baca Juga: Soal Penalti Jack Miller di MotoGP Argentina 2022, Fabio Quartararo Malah Bilang Begini
HASIL WARM UP MOTOGP ARGENTINA 2022