Baca Juga: Francesco Bagnaia Kirim Pesan kepada Fabio Quartararo Jelang MotoGP Jerman 2022
"Juga beberapa ide yang mungkin saya ikuti, apalagi setelah saya sangat menikmati WSBK di Misano sekarang," tambahnya.
Selain sekadar menonton, Andrea Dovizioso juga berbincang dengan Toprak Razgatlioglu dan Jonathan Rea mengenai persaingan mereka musim ini.
Juga berbagi bagaimana nasib Dovi di musim depan, tetapi masih belum jelas apakah wacana untuk pindah ke WSBK itu nyata.
"Kompetisi WSBK bukanlah kasta kedua, level persaingannya sudah setara MotoGP, sehingga tak bisa diremehkan," Dovi menjelaskan.
"Razgatlioglu mengerem di titik yang sangat dekat, padahal Jonathan Rea sudah sangat ahli dalam pengereman, teknik ini yang saya adaptasi jika di MotoGP," pungkasnya.
Baca Juga: Permintaan Gantikan Suzuki Ditolak, GASGAS Siapkan Rencana Untuk Ramaikan MotoGP