Line Up Pembalap MotoGP 2023 Setelah Ducati dan Pramac Racing Lengkap

Didit Abdillah - Sabtu, 27 Agustus 2022 | 10:00 WIB

Enea Bastianini resmi menjadi pembalap di tim pabrikan, Ducati Lenovo Team. Prima Pramac Racing lengkapi skuat untuk MotoGP 2023. (Didit Abdillah - )

Baca Juga: BREAKING NEWS - Enea Bastianini Resmi Jadi Rekan Setim Francesco Bagnaia di MotoGP 2023

Repsol Honda Team pun dikabarkan akan mengumumkan Joan Mir sebagai tandem dari Marc Marquez. 

Hanya saja belum ada desas-desus kapan tim pabrikan Honda ini akan melakukan pengumuman penting tersebut. 

Pun dengan kubu LCR Honda yang belum menemukan pembalap untuk berseragam LCR Honda Idemitsu. 

Antara mempertahankan Takaaki Nakagami atau merekrut Ai Ogura yang kini sedang memuncakki klasemen Moto2 2022. 

GasGas Tech3 Factory Racing juga akan mencari tandem dari Pol Espargaro dengan dua kandidat utama, Miguel Oliveira dan Jake Dixon dari Moto2. 

Remy Gardner terancam tidak punya tim untuk tahun depan, pun dengan Darryn Binder yang disebut-sebut akan pindah ke Moto2. 

Baca Juga: Audi Resmi Gabung F1 2026 dan Umumkan Tim Sebelum Akhir F1 2022

LINE UP PEMBALAP MOTOGP 2023