Start Baris Kedua, Fabio Quartararo Pasrah Bakal Tertinggal di Balapan MotoGP Aragon 2022

Nur Pramudito - Minggu, 18 September 2022 | 09:00 WIB

Nyaris terjatuh, Fabio Quartararo mengakui sudah berjuang maksimal di kualifikasi MotoGP Aragon 2022 (Nur Pramudito - )

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Aragon 2022 - Francesco Bagnaia Pecahkan Rekor Lap, Fabio Quartararo dan Marc Marquez Start Segini

Harapan terakhir Quartararo adalah melakukan start yang sempurna di lap pertama balapan MotoGP Aragon 2022.

"Sangat disayangkan, padahal saya senang dengan kecepatan yang saya miliki," kisahnya Quartararo.

"Saya merasa baik dan kami punya kecepatan untuk bersaing merebut kemenangan," kisahnya.

"Tapi masalahnya selalu sama sejak awal musim. Dalam hal kecepatan saya bisa 0,3 detik lebih cepat dari yang lain tapi saya tertinggal saat balapan. Itu masalahnya," terangnya.

"Kualifikasi sangat penting dan posisi keenam adalah hasil maksimal dari maksimal. Tapi saya pikir kami bisa melakukan sesuatu yang bagus saat balapan," tutup Quartararo.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)