Pertama Kali Start Baris Terdepan, Brad Binder Bakal Merasa Aneh saat Balapan MotoGP Jepang 2022

Nur Pramudito - Minggu, 25 September 2022 | 07:00 WIB

Tidak ada pembalap di depannya, Brad Binder merasa aneh start dari baris terdepan di balapan MotoGP Jepang 2022 (Nur Pramudito - )

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Jepang 2022 - Marc Marquez Pole Position, Fabio Quartararo dan Francesco Bagnaia Kesulitan

"Start terdepan akan terasa aneh, tapi itu hal bagus untuk balapan," ungkapnya.

Lebih lanjut, Brad Binder akan memanfaatkan sesi pemanasan alias warm up MotoGP Jepang 2022 untuk mencari informasi tambahan.

"Kami akan mencoba mencari informasi tambahan di sesi pemanasan dan menghadapi balapan dengan cara terbaik," pungkasnya.

Balapan MotoGP Jepang 2022 diprediksi akan berlangsung dalam kondisi kering.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)