Ikut Gemas, Test Rider Ducati Beri Pesan Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini yang Sering Berduel di MotoGP 2022

Nur Pramudito - Jumat, 28 Oktober 2022 | 18:20 WIB

Test Rider Ducati beri pesan buat Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini yang sering berduel di MotoGP 2022 (Nur Pramudito - )

Baca Juga: Berkaca Kasus Valentino Rossi pada 2006, Bagnaia Tidak Mau Ambil Risiko di MotoGP Valencia 2022

Sebab, ia juga sudah banting tulang membantu Ducati kembali tampil kompetitif.

Usai bekerja sama dengan banyak pembalap ternama, kini rider-rider muda akan mewujudkan impiannya.

"Saya takkan meraih gelar sebagai pembalap, melainkan sebagai test rider. Memang tak sama, tetapi bakal tetap menyenangkan," bilang pria asal Italia itu.

"Saya jadi bagian proyek Ducati sejak hari-hari Andrea Dovizioso, Jorge Lorenzo, Danilo Petrucci, Andrea Iannone."

"Rasanya senang melihat para rider muda melaju cepat: Bagnaia, Enea Bastianini, Marco Bezzecchi, Jorge Martin, Luca Marini," tutupnya.

Jika Bagnaia sukses merebut gelar dunia di Valencia, maka ia akan menjadi rider Ducati pertama yang menjuarai MotoGP sejak Casey Stoner pada 2007.

Ducati juga bisa menyabet gelar Triple Crown pertama mereka sejak 2007, karena sudah mengunci gelar dunia konstruktor di Aragon dan gelar dunia tim di Malaysia.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)