"Tujuan mandi air es bukan cuma untuk berendam setelah sesi, tapi untuk menurunkan inti suhu tubuh pembalap setelah bekerja keras di lintasan," tulis tim Pata Yamaha.
"Mandi air es juga membantu pemulihan otot lebih cepat," lanjutnya.
"Asupan air minum pembalap juga jauh lebih tinggi dari biasanya di akhir pekan ini," jelasnya.
Rekan setim Toprak Razgatlioglu, Andrea Locatelli juga berendam setelah memacu motor di Sirkuit Mandalika.
???????? It’s a hard life being a rider ???? Loka spent at least 15 minutes like this, but who can blame him ????#YamahaRacing | #IDNWorldSBK | #PoolParty pic.twitter.com/FMfENrDpsE
— Yamaha Racing (@yamaharacingcom) November 11, 2022