(Baca Juga : Hasil FP3 F1 Bahrain: Contek Jenis Ban, Ferrari Masih Mendominasi)
Maka itu, tak sedikit pembalap yang menggunakan ban kombinasi kompon Hard (depan) dan Medium (belakang).
Catatan waktu yang ditempuh ketika itupun sulit untuk beranjak dari 1 menit 40 detik.
Namun ketika mulai berganti dengan ban yang memiliki kompon lebih lembut, barulah tembus di angka 1 menit 39 dan bahkan 1 menit 38 detik.
Wajar jika balap akan berjalan dengan kombinasi ban Hard di roda depan, pasalnya sirkuit Termas de Rio Hondo merupakan salah satu trek 'pemakan' ban.
(Baca Juga : Bos Repsol Honda Angkat Bicara Jika Pakai Spoiler Swingarm Ducati)
Selain kondisi aspal, desain sirkuit di Negeri Maradona itu juga banyak menuntut pengereman kuat alias hard braking, maka itu dibutuhkan ban tipe Hard.
Oh ya! Sayangnya, Andrea Dovizioso harus puas berada di posisi 11 setelah sebelumnya tercepat di sesi FP2.
Pembalap Mission Winnow Ducati tersebut harus terjatuh di tikungan pertama akibat kehilangan grip ban depan di menit-menit terakhir FP3.
Sehingga, Andrea Dovizioso tak mampu memperbaiki catatan waktunya kembali.
A post shared by Otorace.id (@otorace.id) on