Bukan Honda, Apalagi KTM! Ini Pabrikan Ideal Menurut Sam Lowes Jika Kembali Ke MotoGP

Didit Abdillah - Sabtu, 20 Juli 2019 | 20:27 WIB

Sam Lowes sebut dirinya berani saja pindah ke WSBK beberapa tahun ke depan (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Sam Lowes Akan Tetap Jadi Pembalap Kesayangan Federal Oil Gresini Moto2)

Yamaha juga ia pilih karena saudara kembarnya, Alex Lowes adalah pembalap Yamaha di WSBK. 

Itu sebabnya ia juga merasa ada kedekatan tersendiri dengan Yamaha. 

Lalu jika masih berada di Moto2 untuk beberapa tahun ke depan, Sam Lowes juga memilih untuk menuju ke WSBK. 

"Tapi juga dengan tim dan motor yang kompetitif. Itu penting untuk bisa berprestasi," pungkasnya. 

(Baca Juga: Atasi Situasi Sulit di Atas Motor Ducati, Pecco Bagnaia Pelajari Data Jorge Lorenzo)