Inilah Permintaan Takaaki Nakagami yang Bikin Honda Belum Sepakati Kontraknya

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 3 Agustus 2019 | 09:15 WIB

Takaaki Nakagami (LCR Honda) (Rezki Alif Pambudi - )

(Baca Juga: Hasil FP2 Moto2 Ceko: Mengejutkan! Dimas Ekky Pratama Dinyatakan Tidak Fit)

Cal Crutchlow sendiri sudah lama memakai motor sama dengan tim pabrikan walaupun update-nya masih didapatkannya belakangan.

"Sangat sulit untuk sisi marketing di Jepang. Aku paham. Tapi jika kita ingin maju, kita butuh hasil bagus, kita butuh motor bagus," imbuhnya.

"Aku tidak bilang motor lama itu buruk, tapi hampir semua motor berkembang banyak dan kau lihat ada 15-16 pembalap," sambungnya.

Menurut Nakagami, dirinya sudah pantas untuk mendapat motor itu.

(Baca Juga: Hasil FP2 MotoGP Ceko: Fabio Quartararo Kian Dahsyat, Valentino Rossi Lolos Q2)

Honda-pun sebagai pabrikan Jepang tidak mau melepas pembalap yang juga berasal dari Jepang.

Ditambah lagi, sekarang banyak tim satelit yang memakai motor yang sama dengan tim pabrikan.

Kayaknya Nakagami bisa nih dapat motor kayak tim pabrikan.