Bukan Cuma Badminton, Balap Nasional Juga Bergantung Dengan Sponsor Perusahaan Rokok

Didit Abdillah - Rabu, 11 September 2019 | 19:15 WIB

Trial Game Aspal 76 juga bentuk ajang olahraga yang disponsori perusahaan rokok (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Andi Gilang Akan Menggantikan Dimas Ekky Pratama di Moto2 San Marino)

Untuk 2019 mereka sementara vakum, namun tetap turun di kejuaraan drifting nasional dengan nama Intersport AR Team. 

Di kancah balap Internasional sampai saat ini pun perusahaan rokok masih menjadi investor utama dari beberapa tim. 

Seperti Marlboro yang menjadi sponsor tetap untuk Scuderia Ferrari di F1 dan untuk Ducati Team di MotoGP. 

Meski merokok itu tidak baik bagi kesehatan, secara tak langsung mereka punya dampak positif bagi sponsorship olahraga. 

(Baca Juga: Cepat Dan Teknikal, Sirkuit Misano MotoGP San Marini Bikin Kepala Mekanik Putar Otak)

Terlebih di saat pemerintah masih belum bisa untuk turun tangan langsung. 

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kawahara IRC IDC (Indonesia Dragbike Championship) 2019 seri 3 dipentas di Alun-alun Kota Sragen, Jawa Tengah (8/9). - Ajang adu kebut lurus 201 meter ini pun mengalami peningkatan jumlah starter yang cukup siginifikan. - Pasalnya, gelaran ketiga Kawahara IRC IDC 2019 ini diserbu oleh 706 starter yang berasal dari beberapa daerah di Tanah Air. - Malah, banyak pembalap bilang kalau event ini lebih bergengsi dari seri Kejurnas loh! - Nah, lebih lengkapnya silakan simak di OtoRace.id. - #drag #dragbike #dragbikeindonesia #dragbikeindo #201meter #kawahara #kawahararacing #kawaharaircidc #indonesiandragbikechampionship #indonesia #balaplurus #balaplurus201m #201m #irc #irctyre #banirc #erdeve #pembalap #balap #otorace #otoraceid #wiwimungils #dwibatank182 #motorplus #motorplusonline #gridoto #otomotif

A post shared by Otorace.id (@otorace.id) on