(Baca Juga: Valentino Rossi Ngiri Banget dengan Kemenangan Marc Marquez di MotoGP Jepang)
Aktivitas PR dan promosi lainnya pun akan terasa tidak begitu maksimal.
Ini melihat dari F1 Jepang di sirkuit Suzuka (13/10) lalu saat sesi kualifikasi digelar pada Minggu pagi.
"Cukup melelahkan bagi kru, tapi satu hari terasa begitu cepat. Itu lebih efektif," Steiner menjelaskan.
"Nantinya semua tim akan terbiasa, kami harus memutar otak agar bisa bekerja efektif karena jumlah seri jauh lebih banyak," pungkasnya.
(Baca Juga: Aprilia Akan Pakai Teknisi F1 Untuk Kembangkan Motornya di MotoGP)