harus puas hanya meraih posisi ke-14 dalam catatan waktu kombinasi selama tiga hari tes MotoGP Qatar.
(Baca Juga: Punya Kesempatan, Bos Aprilia Janjikan Andrea Iannone Bisa Balapan di MotoGP Qatar)
"Saya banyak belajar. Saya tak mengalami kecelakaan dan ini membantu saya," kata Zarco dilansir OtoRace.id dari Speedweek.
"Jelas saja saya belum bisa kuat. Mungkin hanya Casey Stoner yang bisa melakukannya," sambung Zarco.
Berkat hasil yang cukup memuaskan tersebut, Zarco juga mulai berani pasang target di balapan perdana di trek yang sama pada 6-8 Maret nanti.