Bos KTM Akui Motor RC16 2020 Lebih Cepat Dari Honda RC213V 2018 Marc Marquez

Eka Budhiansyah - Jumat, 22 Mei 2020 | 10:10 WIB

KTM RC-16 2020 disebut lebih cepat ketimbang Honda RC123V Marc Marquez tahun 2018 (Eka Budhiansyah - )

Baca Juga: Ingin Akhiri Konflik, Giacomo Agostini Bakal Hubungi Jorge Lorenzo

Begitu juga merek suspensi yang sebelumnya banyak memakai Showa, kini semuanya bisa dibilang beralih ke Ohlins.

Namun, lagi-lagi anggapan itu ditepis oleh Pit Beirer lantaran KTM merasa mereka sudah mengalami peningkatan performa signifikan di KTM RC-16 2020.

"Saya tidak berpikir kalau batasan ada di material sasis atau di WP. Hari ini, kami lebih cepat dari Marc Marquez ketika dua tahun lalu," bilangnya.

"Jika seseorang mengatakan lima tahun yang lalu bahwa KTM pada tahun 2020 akan lebih cepat daripada Marquez di (motor) pabrikan Honda pada tahun 2018, Anda mungkin tidak akan percaya," ungkapnya.

MotoGP.com
Bos KTM, Pit Beirer mempertahankan ciri khas KTM untuk motor MotoGP

Baca Juga: Pol Espargaro Mendambakan Gigi Dall'Igna Ada di KTM

Menurutnya lagi, level di MotoGP sangat tinggi dan dengan jarak yang tipis, dan KTM bisa kompetitif.

"Tetapi kita harus belajar, kita ingin sasis ini dan suspensi ini memberikan sumbangsih kepada semua insinyur dan motor produksi kita," aku Beirer.

"Itu bukan jalan termudah untuk diikuti, tetapi itu bisa menjadi jalan kemenangan," pungkas Beirer.

Terlebih, dengan hadirnya Dani Pedrosa sebagai test rider KTM yang merupakan mantan pembalap Repsol Honda.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Waduhhh.. Cuaca di sirkuit Jerez akan sangat panas dan Pol Espargaro meminta pembalap lain untuk tidak mengeluh.. - Simak berita seputar balap di website OtoRace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #desmodovi #alexrins #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #danipedrosa #motorplus #gridoto #otorace #otoraceid #stayathome #dirumahaja #berbagicerita #ngopreksantuy

Sebuah kiriman dibagikan oleh Otorace (@otorace.1d) pada