Valentino Rossi Naik Darah! Sebut Johann Zarco Gila dan Minta Diberi Sanksi Soal Crash Dashyat MotoGP Austria 2020

Eka Budhiansyah - Senin, 17 Agustus 2020 | 17:00 WIB

Valentino Rossi ingin Race Direction MotoGP berikan sanksi tegas untuk Johann Zarco (Eka Budhiansyah - )

Baca Juga: Update Kondisi Franco Morbidelli Usai Crash di Kecepatan 300 km/jam Lebih dengan Johann Zarco di MotoGP Austria 2020

"Dia melintasi jalur pembalap lain dengan kecepatan 300 km/jam saat di tikungan hairpin: itu berarti dia gila," pungkas Rossi.

Memang, lagi-lagi apa yang diungkap Rossi terlihat jelas pada rekaman video.

Tentunya apa yang diutarakan Rossi ini juga demi kepentingan pembalap MotoGP kedepannya.

Perilaku agresif yang ditunjukkan Johann Zarco atapun pembalap lain tentu akan berbahaya bagi para lawannya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

WAAAHH... Sepertinya kontrak Valentino Rossi dengan Petronas hanya tinggal menunggu hari pengumumannya saja... - Simak berita seputar balap di website OtoRace.id (klik link di bio) - #motogp #worldchampion #valentinorossi #vr46 #rossifumi #marcmarquez #marcmarquez93 #jorgelorenzo #jorgelorenzo99 #andreadovizioso #desmodovi #alexrins #yamaha #honda #suzuki #monsterenergy #redbull #oneheart #semakindidepan #missionwinnow #danilopetrucci #danipedrosa #motorplus #gridoto #otorace #otoraceid #stayathome #dirumahaja #berbagicerita #ngopreksantuy

Sebuah kiriman dibagikan oleh Otorace (@otorace.1d) pada