Jelang WorldSBK Indonesia 2021, Ketua IMI Pastikan Bendera Merah Putih Berkibar di Sirkuit Mandalika

Nur Pramudito - Minggu, 31 Oktober 2021 | 06:05 WIB

Bambang Soesatyo bersama jajaran Pimpinan Unit Otomotif Group Kompas Gramedia di Jakarta (Nur Pramudito - )

"Karena, segala kegiatan yang sudah matang dan ditandatangani sebelum jatuhnya sanksi pada 7 Oktober 2021, masih dapat dilaksanakan," jelas Bamsoet yang menerima kenang-kenangan lukisan bergambar dirinya dari kopi sebagai bahan cat lukisnya itu.

Di sisi lain, Bamsoet mensyukuri kesempatan yang kembali didapatkan Indonesia untuk menjadi tuan rumah balapan WorldSBK.

"Indonesia pernah menjadi tuan rumah WSBK," ungkap Bamsoet kepada OtoRace.id.

"Setelah vakum selama 20 tahun, akhirnya Indonesia kembali dipercaya menyelenggarakan WSBK 2021," imbuhnya.

Istimewa
Bambang Soesatyo selaku Ketua PP IMI menerima kenang-kenangan lukisan kopi bergambar dirinya dari Group Editorial Director Otomotif Group Billy Riestianto

Baca Juga: Performa Makin Meningkat, Maverick Vinales Malah Mengaku Belum Klik dengan Motor Aprilia

"Kebanggaan ini merupakan momentum kebangkitan kembali olahraga otomotif di Indonesia," tambahnya.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Otorace (@otorace.1d)