Jonathan Rea sempat duduk di posisi pertama, sebelum digeser Toprak Razgatlioglu yang mencatatkan waktu 1 menit 32,877 detik.
Bendera finis berkibar, Toprak Razgatlioglu berhasil mengamankan pole position.
Toprak Razgatlioglu diikuti Jonathan Rea di posisi kedua dan Scott Redding (Aruba.it Racing - Ducati) di posisi ketiga.
Posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh Garrett Gerloff (GRT Yamaha) dan Andrea Locatelli (Pata Yamaha).
Berikut Hasil Superpole WSBK Indonesia 2021 di Sirkuit Mandalika:
WorldSBK.com
Hasil Superpole WSBK Indonesia 2021 di Sirkuit Mandalika