Menteri BUMN Beri Pesan Menyentuh untuk Tim Kebersihan MotoGP Indonesia 2022

Nur Pramudito - Jumat, 25 Maret 2022 | 06:00 WIB

Erick Thohir, menyampaikan ucapan terimakasih kepada tim kebersihan yang telah bekerja keras di MotoGP Indonesia 2022 (Nur Pramudito - )

"Kita harus terus menjaga event-event besar di Indonesia apalagi yang skala kelas dunia. Salah satu kuncinya kalau diapresiasi kita sebagai bangsa yang bersih," lanjutnya.

"Karena itu kita harus jaga kebersihan di tiap event yang Indonesia buat dan disorot dunia. Kita bisa. Kebersihan adalah sebagian dari iman," ucap Erick menambahkan.

Selain barang-barang, Getar dan petugas kebersihan MotoGP Mandalika 2022 lainnya juga menemukan sampah-sampah bekas makanan yang berserakan dan benda-benda aneh di tribune Sirkuit Mandalika.

MotoGP Mandalika 2022 menjadi momen kembalinya Indonesia sebagai tuan rumah balapan MotoGP setelah vakum selama 25 tahun.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by Erick Thohir (@erickthohir)