Karena Hal Ini Alvaro Bautista Mendominasi WSBK 2019. FIM dan Dorna Harus Waspada

Eka Budhiansyah - Rabu, 10 April 2019 | 10:56 WIB

Alvaro Bautista menangkan seri WSBK Aragon 2019 tanpa menyisakan untuk rival (Eka Budhiansyah - )

(Baca Juga : Mengejutkan! Ternyata Galang Hendra Jatuh di WSSP300 Aragon Lantaran Ditabrak)

Yamaha YZF-R1, 100 rpm lebih tinggi dari Kawasaki yaitu 14.700 rpm.

Tentunya, makin tinggi rpm mesin maka power puncak motor akan lebih tinggi, meski resiko kerusakan part juga berjalan berdampingan.

Namun, semua motor WSBK memiliki bobot minimal 168 Kg, sehingga dengan power lebih inilah menjadi senjata bagi Ducati.

"Kami jelas kalah di lintasan lurus seperti Buriram atau Aragon dari V4 Ducati," terang Jonathan Rea yang sudah menggapai tiga gelar Juara Dunia WSBK.

Twitter/ Ducati Motor
Chaz Daviez hanya tunggu fit dan adaptasi lebih dengan V4R

(Baca Juga : Wajib Diketahui! Ini Hal Yang Ditakuti Para Kepala Mekanik di MotoGP Amerika)

Nah, ini lah dua faktor yang bisa membuat Alvaro Bautista mendominasi jalannya WSBK.

Artinya, FIM dan Dorna selaku promotor WSBK harus waspada dengan hasil di awal musim ini.

Bisa saja nantinya WSBK menjadi kurang menarik alias monoton jika regulasi tak ditinjau ulang.

Harus ditinjau ulang kah?

 

Sudah dua seri @worldsbk 2019 bergulir, hasilnya.... @abautista19 masih terus mendominasi jalannya balap. - Alvaro Bautista bersama @ducatimotor menjadi target man baru setelah sebelumnya WSBK dikuasai @jonathan_rea yang beberapa tahun kemarin mendominasi bersama @krt_worldsbk . - Berita lengkap mengenai WSBK dan juga balap lainnya silakan simak di www.otorace.id (klik link bio). - #ducati #panigale #v4 #v4r #wsbk #2019 #thailand #buriram #changinternationalcircuit #alvarobautista #worldsbk #arubaitracing #ducaticorse #pirelli #kawasaki #scorpionhelmets #otorace #otoraceid #motorplus #gridoto #winner

A post shared by Otorace.id (@otorace.id) on