(Baca Juga: Muncul Dilema Bagi Valentino Rossi Untuk Bertarung di MotoGP Italia?)
"Niki adalah seorang yang ramah, humoris, dan juga sangat pandai diajak berdiskusi. Kami akan kehilangannya dalam paddock kami," ujar pembalap Mercedes, Valtteri Bottas.
Selain Mercedes dan Scuderia Toro Rossi, akan ada dua tim lagi yang dikabarkan akan melakukan tribut spesial.
Mereka adalah Scuderia Ferrari F1 Team dan McLaren Racing.
(Baca Juga: Kejurnas Slalom U-23 Seri Pertama Akan Digelar Akhir Pekan Ini)
Ini karena keduanya adalah tim yang pernah menjadi tempat Niki Lauda meraih prestasi dan menjadi juara dunia.