Tembus Triliunan, Dana Formula E Jakarta Kok Makin Menggelembung

Didit Abdillah - Sabtu, 17 Agustus 2019 | 12:00 WIB

Formula E direncanakan akan digelar di Jakarta pada pertengahan 2020 (Didit Abdillah - )

(Baca Juga: Heboh! Juara Dunia Moto3 Ini Terancam Dipenjara Karena Kedapatan Membawa Pisau)

Pemprov DKI mengeluarkan anggaran agar Jakarta menjadi tuan rumah. Namun, Pemprov DKI nantinya akan menugaskan Jakpro untuk mencari sponsor dalam penyelenggaran Formula E ini.

"Kita menggunakan badan usaha berbentuk PT seperti Jakpro sehingga itu bisa perjanjiannya B to B (business to business). Nanti kita akan banyak dapat sponsor. Itulah yang nanti akan ikut menutup pembiayaan," ucap Anies Baswedan, Gubernur DKI Jakarta dikutip dari Kompas.com. 

Jika ditotal, maka uang yang akan dikeluarkan Pemprov DKI untuk gelaran Formula E Jakarta dari Rp 360 miliar menggelembung menjadi Rp 1,6 triliun. 

(Baca Juga: Gara-gara Valentino Rossi Berkata Ini Lorenzo Baldassarri Minggat dari VR46 Academy)