Waduh Joan Mir Udah Pesimis Juara Dunia MotoGP 2021 Karena Ini

Didit Abdillah - Kamis, 15 Juli 2021 | 06:06 WIB

Joan Mir pasrah dan pesimis untuk sulit mendapatkan podium di setiap balapan. (Didit Abdillah - )

Baca Juga: Akhirnya Maverick Vinales Angkat Bicara Tentang Isu Pindah ke Aprilia dan Suzuki

"Ini adalah masalah tim dalam mengembangan motor yang cukup ketinggalan zaman, tapi bukan berarti tim riset Suzuki tidak bekerja," tutur Joan Mir.

"Hanya saja ada sisi di mana kami tidak melakukannya dengan benar karena fokus pengembangan saat ini ada di area lain," lanjutnya. 

Suzuki GSX-RR tahun ini lebih baik pada segi kecepatan, baik itu untuk di trek lurus dan juga saat bermanuver di tikungan. 

Mungkin ini yang membuat Joan Mir 'gerah' sampai memberikan 'kode' ingin menjadi rekan setim Fabio Quartararo di Monster Energy Yamaha MotoGP. 

Baca Juga: Bos Ducati Yakin Bisa Taklukan Fabio Quartararo Pada Dua Seri MotoGP Austria