Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tim Haas Dukung Rich Energy Kalahkan Red Bull di Dalam atau Luar F1

Eka Budhiansyah - Jumat, 8 Februari 2019 | 20:58 WIB
Rich Energy ingin kalahkan Red Bull
Twitter/@StatusBlack
Rich Energy ingin kalahkan Red Bull

"Red Bull memang kuat di balapan. Tapi, kita tidak pernah tahu," imbuh Steiner.

"Tahun lalu saya pikir mobil kami adalah yang tercepat keempat, dan kami finis kelima. Jadi target berikutnya adalah Red Bull. Kami akan berusaha," tuturnya.

(Baca Juga : Hasil Tes MotoGP Sepang: Ducati Tercepat Bersama Pembalap Baru)

"Apakah itu akan berhasil atau tidak, saya tidak tahu. Tapi jika tidak dicoba, Anda tidak akan bisa meraihnya. Jika tidak memasang target tinggi, lalu tujuan kita melakukan ini untuk apa?" tutupnya.

Hal senada juga diucapkan Kevin Magnussen, namun pembalap Denmark itu kurang yakin timnya punya peluang realistis mengalahkan Red Bull dalam waktu dekat.

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa