(Baca Juga : Ducati dan Yamaha Pamer Fairing Aerodinamis Baru di Tes MotoGP Sepang)
Lalu kalau perusahaannya sudah besar, akan jadi sponsor utama untuknya balapan nanti.
“Soalnya balapan itu passion sih, susah untuk dilepasin, kan balapan sudah turun temurun juga di keluarga saya."
"Makanya kalau sudah jadi pebisnis juga akan tetap balapan pasti,” paparnya.
Gerhard pulang ke Indonesia hanya untuk keperluan balap dan acara yang berkaitan dengan keluarga saja.
Selebihnya, Gerhard akan menghabiskan waktu lebih banyak di negara berjuluk Naga Kecil Asia tersebut.
Sukses belajarnya, bro!
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR