Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dimas Ekky Pratama Pangkas Waktu Signifikan di Final Tes Moto2 Qatar

Eka Budhiansyah - Senin, 4 Maret 2019 | 12:30 WIB
Dimas Ekky Pratama pangkas waktu di tes Moto2
Istimewa
Dimas Ekky Pratama pangkas waktu di tes Moto2

 

OtoRace.id - Dimas Ekky Pratama berhasil pangkas waktu siginifikan di ajang tes pramusim Moto2 di sirkuit Losail, Qatar (1-3/3).

Hari pertama, Dimas Ekky Pratama mencatatkan waktu 2 menit 6,020 detik di sesi pertama.

Dilanjut sesi kedua di hari pertama, Dimas Ekky Pratama berhasil mengkoreksi waktu best lap menjadi 2 menit 4,280 detik dan 2 menit 4,087 detik di sesi ketiga.

Best lap Dimas Ekky Pratama kembali dibuat lebih tajam di hari kedua sesi pertama dengan tembus 2;03,314.

(Baca Juga : Tim Gajser dari Team HRC MXGP Puas Dengan Seri Pertama MXGP 2019)

Time yang dibuat pembalap Idemitsu Honda Team Asia ini kembali dibuat lebih cepat di sesi berikutnya dengan tembus di 2 menit 2,932 detik.

Dan, makin tajam di sesi penutup hari kedua tes dengan catatan waktu 2 menit 2,329 detik.

Wah, detiknya punya angka yang sama tapi beda nilai ya, hehehe.

Dengan best lap itu, Dimas menutup hari kedua di posisi 26.

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa