Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Franco Morbidelli Akui Mesin Yamaha Masih Bermasalah di Akselerasi

Nur Pramudito - Jumat, 22 Maret 2019 | 21:16 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli menyatakan bahwa YZR-M1 masih bermasalah dengan akselerasi, traksi dan top speed
MotoGP.com
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli menyatakan bahwa YZR-M1 masih bermasalah dengan akselerasi, traksi dan top speed

OtoRace.id - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Franco Morbidelli menyatakan bahwa YZR-M1 masih bermasalah dengan akselerasi, traksi dan top speed.

Rider Italia ini start dari posisi 8 dalam MotoGP Qatar, namun Morbidelli pun harus puas finis di posisi 11.

Uniknya, meski disulitkan degradasi ban, Morbidelli masih sempat melakukan perbandingan antara M1 dan Honda RC213V.

"Saya menghabiskan banyak waktu dengan para rider Yamaha, tapi juga dapat kesempatan melihat beberapa Honda," kata Morbidelli dilansir OtoRace.id dari Crash.

(Baca Juga : Ducati MotoGP Akan Kehilangan Logo Sponsor di Kedua Negara Ini)

"Pada dasarnya kami masih kesulitan di area akselerasi dan traksi, begitu juga top speed," sambung Morbidelli

"Area-area itulah di mana kami sangat tertinggal dibanding mereka," ujar Morbidelli.

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Crash.net

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

yt-1 in left right search line play fb gp tw wa